Bandicam adalah aplikasi perekam layar komputer dan kamera yang dapat digunakan pada komputer spek rendah untuk membuat video pembelajaran. Selain ringan, Bandicam juga handal dalam menghilangkan warna tertentu dari rekaman kamera (chroma key), menambahkan efek mouse, menambahkan logo, dan teks overlay.
Cara mengunduh program Bandicam adalah: kunjungi situs web resmi Bandicam di https://www.bandicam.com, lalu klik tombol Gratis Unduh. Penjelasan tentang cara mengunduh, menginstall, dan menggunakan aplikasi Bandicam, dan cara mengedit video rekaman dengan aplikasi Bandicut telah saya jelaskan dalam video tutorial ini.
Silahkan SUBSCRIBE channel Youtube saya untuk memberi semangat,
Disamping itu, Anda juga bisa memberikan salam sapa dan pertanyaan melalui kolom komentar atau media berikut:
1. Kolom komentar Youtube
2. Email: huseinbatubara@gmail.com
3. Grup WhatsApp: https://bit.ly/kmpku
4. Situs web : https://www.hamdanhuseinbatubara.com